Jika kamu seorang aktivis kampus dan mengkuti banyak organisasi selain kegiatan akademikmu, otomatis kamu perlu pintar-pintar memanage waktumu agar kegiatan akademik dan organisasimu seimbang. Tidak ada salahnya memang mengikuti organisai disamping kegiatan akademikmu, karena dengan mengikuti organisasi kamu juga bisa belajar lebih bertanggungjawab, membagi waktu, melatih kememimpinanmu, dan manffat lainnya.
Nah, berikut ini ada beberapa tips yang akan saya bagikan agar kegiatan akademik dan organisasimu seimbang. Yuk intip cara jitunya! :)
1. Buat skala prioritas
Sebagai seorang mahasiswa kamu pasti mengetahui mana yang lebih penting. Maka dari itu kamu perlu membuat skala prioritas antara kegiatan akademik dan organisasimu. Misalnya Karena kamu merasa kegiatan akademik itu lebih penting jadi skala prioritasnya 70% : 30% . Tetapi jika kamu memiliki bakat tertentu dan berpeluang juga untuk menjadikan kamu orang yang sukses di bidang tersebut mungkin kamu bisa membuat skala prioritas 50% : 50% sehingga kedua kegiatanmu menjadi seimbang. Tetapi jangan sampai kamu menyampingkan kegiatan akademikmu yaa! Nanti gak lulus lho! Hehe. Kamu yang menjalani pasti lebih tahu dong mana yang perlu di prioritaskan.
2. Cermati jadwal kuliah dan sesuaikan kegiatan organisasimu dengan jadwal kuliah
Nah, setelah kamu menentukan skala priotasmu, maka kamu perlu membuat jadwal kegiatanmu dengan cara mencermati jadwal kuliah dan mencocokannya dengan kegiatan organisasimu. Kamu bisa menuliskannya dikamarmu agar kamu mengingatnya.
3. Buat target pencapaian yang realistis
Selain itu buat juga target dan pencapaianmu, apakah agenda yang kamu tulis dapat kamu lakukan dengan baik atau tidak. Apakah seimbang ataukah tidak? Apakah kegiatan organisasimu malah membuat akademikmu menjadi menurun atau tidak? Jangan sampai yaa kegiatan organisasimu emmbuat prestasi akademikmu menjadi menurun. Justru dengan mengikuti sebuah organisasi seharusnya kamu lebih belajar memperbaiki diri dengan memanage waktu sebaik mungkin.
4. Jangan menunda pekerjaan
Ketika kamu menuliskan agenda kegiatan dan target pencapaian, jangan sampai kamu menunda-nunda pekerjaanmu, taati apa yang telah kamu agendakan. Jika tidak, itu berarti kamu belum berhasil menyeimbangkan antara kegiatan akademik dan organisasimu. Selamat mencoba!
Nah, berikut ini ada beberapa tips yang akan saya bagikan agar kegiatan akademik dan organisasimu seimbang. Yuk intip cara jitunya! :)
Sumber Gambar : aktifmenulis.blogspot.com |
1. Buat skala prioritas
Sebagai seorang mahasiswa kamu pasti mengetahui mana yang lebih penting. Maka dari itu kamu perlu membuat skala prioritas antara kegiatan akademik dan organisasimu. Misalnya Karena kamu merasa kegiatan akademik itu lebih penting jadi skala prioritasnya 70% : 30% . Tetapi jika kamu memiliki bakat tertentu dan berpeluang juga untuk menjadikan kamu orang yang sukses di bidang tersebut mungkin kamu bisa membuat skala prioritas 50% : 50% sehingga kedua kegiatanmu menjadi seimbang. Tetapi jangan sampai kamu menyampingkan kegiatan akademikmu yaa! Nanti gak lulus lho! Hehe. Kamu yang menjalani pasti lebih tahu dong mana yang perlu di prioritaskan.
2. Cermati jadwal kuliah dan sesuaikan kegiatan organisasimu dengan jadwal kuliah
Nah, setelah kamu menentukan skala priotasmu, maka kamu perlu membuat jadwal kegiatanmu dengan cara mencermati jadwal kuliah dan mencocokannya dengan kegiatan organisasimu. Kamu bisa menuliskannya dikamarmu agar kamu mengingatnya.
3. Buat target pencapaian yang realistis
Selain itu buat juga target dan pencapaianmu, apakah agenda yang kamu tulis dapat kamu lakukan dengan baik atau tidak. Apakah seimbang ataukah tidak? Apakah kegiatan organisasimu malah membuat akademikmu menjadi menurun atau tidak? Jangan sampai yaa kegiatan organisasimu emmbuat prestasi akademikmu menjadi menurun. Justru dengan mengikuti sebuah organisasi seharusnya kamu lebih belajar memperbaiki diri dengan memanage waktu sebaik mungkin.
4. Jangan menunda pekerjaan
Ketika kamu menuliskan agenda kegiatan dan target pencapaian, jangan sampai kamu menunda-nunda pekerjaanmu, taati apa yang telah kamu agendakan. Jika tidak, itu berarti kamu belum berhasil menyeimbangkan antara kegiatan akademik dan organisasimu. Selamat mencoba!
Tag :
Inspirasi,
Pendidikan
0 Komentar untuk "Sulit Menyeimbangkan Kegiatan Akademik Di Sekolah Dan Organisasimu? Ini Dia Kuncinya!"
Silakan berkomentar sesuai dengan isi postingan. Berkomentarlah dengan positif dan membangun. Mohon untuk tidak menyertakan link aktif. Terimakasih