Ciamik.Info - Setiap orang memang unik, setiap orang memiliki cara yang berbeda-beda dalam belajar dan memiliki kenyamanannya tersendiri. Ada orang yang lebih cepat belajar dan merasa itu menyenangkan ketika belajar dengan menonton video edukasi, ada yang senang belajar dengan cara mendengarkan orang lain yang sedang belajar, ada juga yang ketika belajar harus dengan membuat catatan kecil atau istilah lainnya rangkuman.
Penulis sendiri ketika belajar harus sambil membuat catatan kecil atau rangkuman. Mengapa demikian? penulis merasakan banyak sekali manfaat pentingnya membuat rangkuman ketika belajar. Apa saja sih manfaat pentingnya membuat catatan kecil atau rangkuman belajar bagi kita. Nah bagi anda yang memiliki cara belajar seperti saya mungkin ini akan membuat anda menjadi lebih semangat ketika membuat rangkuman.
1. Tidak bosan
Ketika seseorang tidak membuat rangkuman atau catatan kecil itu membuat ia harus membuka buku paket yang tulisannya seabreg, tentu pekerjaan tersebut akan membosankan dan membuat kita malas untuk membukanya, berbeda halnya ketika kiita sudah membuat rangkumannya kita tinggal membuka rangkuman atau catatan kecil di buku. Tentu bukan hal yang membosankan bukan?
2. Simple
Selain tidak membosankan tentu ini akan lebih simple, lebih mudah dilakukan dan tidak akan memakan banyak waktu juga. Misalnya ketika kita akan menghadapai ujian nasional, UAS, atau UTS. Tentu akan membosankan ketika harus belajar dengan membuka buku paket bukan? selain membosankan tidak praktis juga? harus membaca lagi semuanya yang ada di buku paket? Coba kalau kita sudah membuat catatan, tinggal buka buku nah catatan kita sudah lengkap dengan rangkuman. Pokoknya praktis deh belajar sambil membuat rangkuman.
Nah ada lagi nggak yang kalian rasakan manfaat dari membuat catatan? silahkan tambahkan di kolom komentar ya!
Artikel di atas merupakan manfaat yang penulis rasakan dari membuat catatan kecil atau rangkuman. Semangat belajar dan mewujudkan mimpi. Salam sukses
Penulis sendiri ketika belajar harus sambil membuat catatan kecil atau rangkuman. Mengapa demikian? penulis merasakan banyak sekali manfaat pentingnya membuat rangkuman ketika belajar. Apa saja sih manfaat pentingnya membuat catatan kecil atau rangkuman belajar bagi kita. Nah bagi anda yang memiliki cara belajar seperti saya mungkin ini akan membuat anda menjadi lebih semangat ketika membuat rangkuman.
Manfaat membuat catatan kecil ketika belajar
1. Tidak bosan
Ketika seseorang tidak membuat rangkuman atau catatan kecil itu membuat ia harus membuka buku paket yang tulisannya seabreg, tentu pekerjaan tersebut akan membosankan dan membuat kita malas untuk membukanya, berbeda halnya ketika kiita sudah membuat rangkumannya kita tinggal membuka rangkuman atau catatan kecil di buku. Tentu bukan hal yang membosankan bukan?
2. Simple
Selain tidak membosankan tentu ini akan lebih simple, lebih mudah dilakukan dan tidak akan memakan banyak waktu juga. Misalnya ketika kita akan menghadapai ujian nasional, UAS, atau UTS. Tentu akan membosankan ketika harus belajar dengan membuka buku paket bukan? selain membosankan tidak praktis juga? harus membaca lagi semuanya yang ada di buku paket? Coba kalau kita sudah membuat catatan, tinggal buka buku nah catatan kita sudah lengkap dengan rangkuman. Pokoknya praktis deh belajar sambil membuat rangkuman.
Nah ada lagi nggak yang kalian rasakan manfaat dari membuat catatan? silahkan tambahkan di kolom komentar ya!
Artikel di atas merupakan manfaat yang penulis rasakan dari membuat catatan kecil atau rangkuman. Semangat belajar dan mewujudkan mimpi. Salam sukses
Tag :
Inspirasi,
Pendidikan
0 Komentar untuk "Pentingnya Membuat Catatan Kecil Ketika Belajar"
Silakan berkomentar sesuai dengan isi postingan. Berkomentarlah dengan positif dan membangun. Mohon untuk tidak menyertakan link aktif. Terimakasih