Kalian pasti sudah tidak asing lagi dengan pentingnya mengkonsumsi air putih. Memang begitu banyak manfaat air putih bagi kesehatan tubuh.
Namun tahukah kalian kenapa banyak orang bahkan dokter menganjurkan untuk minum air putih setelah bangun tidur?
Berikut ada beberapa pendapat dari teman mengenai alasan kenapa di anjurkan minum air putih setelah bangun tidur.
Nah sekarang mari simak alasan kenapa kita dianjurkan untuk minum air putih setelah bangun tidur. Berikut penjelasan Dr. Hendry Simon Saragih M. Kes, spPD (Dokter Spesialis Penyakit Dalam).
Namun tahukah kalian kenapa banyak orang bahkan dokter menganjurkan untuk minum air putih setelah bangun tidur?
Berikut ada beberapa pendapat dari teman mengenai alasan kenapa di anjurkan minum air putih setelah bangun tidur.
- Biar sehat bro
- Biar pas olahraga pagi keluar keringet, soalnya kalo belum minum air putih suka susah keluar keringat.
- Biar pipisnya agak jernihan bro.
Sebelum mengetahui jawabannya mari simak dulu pembahasan mengenai pentingnya air putih.
Manusia dianjurkan untuk minum air putih 8 gelas atau dua liter setiap harinya. Baca selengkapnya di Cara sehat dengan minum air putih.
twitter.com |
"Tentu air sangat bermanfaat bagi manusia dan tentu bagi makhluk hidup pada umumnya. Cairan penting untuk kebutuhan metabolisme tubuh, untuk menyegarkan, untuk pencernaan, untuk netralisir racun dan sebagainya. Untuk waktu kenapa juga di sarankan pada pagi hari lebih ke arah metabolisme setelah bangun tidur tentu meningkat dibandingkan dengan metabolisme saat kita tidur.
Nah itulah penjelasan dari Dr. Hendry. Jadi sekarang sudah tahu bukan pentingnya air putih bagi kesehatan dan kenapa dianjurkan untuk minum air putih setelah bangun tidur.
Saat tidur organ tubuh kita tetap bekerja untuk memperbaiki sel-sel tubuh hingga terjadi penguapan air di dalam tubuh. Nah minum air putih sebanyak satu hingga dua gelas air putih dapat meningkatkan volume darah yang kita butuhkan saat bangun di pagi hari.
Semoga informasi ini bermanfaat dan menambah wawasan kita. Amin.
Sumber rujukan: Tau Gak Sih Trans 7 Kenapa Dianjurkan Minum Air Putih Setelah Bangun Tidur?
Tag :
Kesehatan
0 Komentar untuk "Kenapa Dianjurkan Minum Air Putih Setelah Bangun Tidur?"
Silakan berkomentar sesuai dengan isi postingan. Berkomentarlah dengan positif dan membangun. Mohon untuk tidak menyertakan link aktif. Terimakasih